Di Internet, kita tentu sering mendengar yang namanya sebuah situs social bookmark. Lalu, apa yang dimaksud dengan situs social bookmark tersebut? Nah, Social Bookmark merupakan sebuah situs yang digunakan untuk submit, menyimpan, atau mengirimkan sebuah alamat link web atau blog, melalui akun yang didaftarkan.
Social bookmark atau juga disebut social bookmarking yaitu salah satu teknik yang dilakukan oleh pengelola web/blog untuk mengoptimalkan Search Engine Optimization (SEO) serta meningkatkan jumlah kunjungan ke situs mereka. Mulanya situs sosial bookmark ini sering dimanfaatkan pengguna Internet untuk berbagi dan juga mencari informasi dari berbagai sumber web. Namun baru-baru ini pemilik laman website ataupun blog lebih banyak memanfaatkan sosial media tidak lain adalah untuk tujuan SEO, meningkatkan peringkat mereka pada halaman mesin pencari (search engine).
Mengirimkan artikel ke berbagai situs sosial bookmark adalah salah satu dari sekian cara untuk memperoleh backlink secara berkualitas, Dengan kita melakukan submit blog kita kepada situs-situs social bookmark, apalagi yang dofollow, maka kesempatan mendapat backlink yang berkualitas juga menjadi lebih besar.
Selain mendapatkan backlink berkualitas, kemungkinan besar juga akan mendatangkan pengunjung blog kita, dari link yang telah kita kirimkan ke situs social bookmark tersebut apalagi situs sosial bookmark tersebut memiliki reputasi yang tinggi dan sering muncul dalam pencarian Google. Daftar situs sosial bookmark di bawah saya temukan dari berbagai sumber, dan saya urutkan dari Pagerank yang paling tinggi, sehingga dapat memudahkan Anda memilih situs sosial bookmark dengan kualitas tinggi.
Mengirimkan artikel ke berbagai situs sosial bookmark adalah salah satu dari sekian cara untuk memperoleh backlink secara berkualitas, Dengan kita melakukan submit blog kita kepada situs-situs social bookmark, apalagi yang dofollow, maka kesempatan mendapat backlink yang berkualitas juga menjadi lebih besar.
Selain mendapatkan backlink berkualitas, kemungkinan besar juga akan mendatangkan pengunjung blog kita, dari link yang telah kita kirimkan ke situs social bookmark tersebut apalagi situs sosial bookmark tersebut memiliki reputasi yang tinggi dan sering muncul dalam pencarian Google. Daftar situs sosial bookmark di bawah saya temukan dari berbagai sumber, dan saya urutkan dari Pagerank yang paling tinggi, sehingga dapat memudahkan Anda memilih situs sosial bookmark dengan kualitas tinggi.
Untuk kesempatan kali ini, admin akan memposting tentang Daftar / Kumpulan Situs Social Bookmark PageRank Tinggi Update Terbaru 2015.
Berikut daftarnya:
PR 8
- http://delicious.com
- http://www.stumbleupon.com
- http://www.citeulike.org
PR 7
- http://www.google.com/bookmarks
- http://slashdot.org
- http://digg.com
- http://www.diigo.com
- http://www.scoop.it
- http://www.techdirt.com
- http://www.plurk.com
- http://www.newsvine.com
- http://www.bibsonomy.org
- http://www.fark.com
- http://www.jumptags.com
PR 6
- http://www.metafilter.com
- http://blinklist.com
- http://hubpages.com
- http://www.folkd.com
- http://www.mister-wong.com
- http://www.dzone.com
PR 5
- http://www.diggita.it
- http://blogmarks.net
- http://netvouz.com
- http://techspy.com
PR 4
- http://www.linkagogo.com
- http://www.linkroll.com
- http://www.jeteye.com
- http://mybookmarks.com
- http://www.digo.it
- http://blogospherenews.com
- http://bookmax.net
- http://buddymarks.com
- http://qqpipi.com
- http://ikeepbookmarks.com
- http://youmob.com
PR 3
- http://www.designfloat.com
- http://sitebar.org
- http://www.bookmark4you.com
- http://link-to-relults.com
- http://newsmeback.com
- http://bildu.net
- http://www.yemle.com
PR 2
- http://blogbookmark.com
- http://klicknews.com
- http://www.openfaves.com
- http://spider-robot.com
- http://www.aboogy.com
- http://www.sitejot.com
PR 1
- http://subbmitt.com
- http://mettablog.com
- http://ipopu.com
- http://www.bruher.com
- http://www.worthbookmarking.com
Itulah beberapa dari kumpulan situs-situs Social Bookmark dengan PR Tinggi 2015, sebenarnya masih banyak lagi situs social bookmark yang lainnya, namun admin hanya mampu membagikan sebagiannya saja.